Resep Kue Bolu Coklat


Cara Membuat :

  • Terlebih dahulu, pisahkan kuning dan putih telur pada tempat yang berbeda.
  • Setelah itu, masukkan mentega, gula halus, vanili dan ovalet ke dalam baskom, kemudian di mixcer selama kurang lebih 10 menit hingga rata.
  • Campur adonan tersebut dengan kuning telur yang dimasukkan satu persatu ke dalam adonan, lalu mixcer terus menerus hingga rata selama kurang lebih 10 menit.
  •  Kemudian masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit ke dalam adonan, lalu aduk hingga rata. 
  • Setelah itu, masukkan coklat bubuk sedikit demi sedikit ke dalam adonan, lalu aduk lagi hingga rata.
  • Mixcer putih telur yang telah dipisahkan sebelumnya pada tempat yang berbeda selama kurang lebih 5 menit.
  • Kemudian masukkan putih telur tersebut ke dalam baskom yang berisi adonan, lalu mixcer lagi selama 10 menit hingga rata.
  • Setelah selesai, masukkan adonan kue ke dalam loyang yang telah dilapisi dengan mentega terlebih dahulu, kemudian panggang dalam oven selama kurang lebih 40 menit dengan suhu 25 derajat celcius.
  • Angkat dan kue bolu siap untuk dihidangkan.

Selamat Menikmati !!

Makasih udah mampir ke postingan aku yahh, next kalau mau resep makanan yang lain bisa klik dsini:

Like

0

Love

0

Haha

0

Wow

0

Sad

0

Angry

0

Artikel Terkait

Comments (0)

Leave a comment